Cinta Setengah Hati Lyrics



Lyrics:

Entah sampai kapan lagi
engkau mau mengerti
Harus berapa lama lagi
ku lelah menanti

Kisah cinta kita ini
sudah tak indah lagi
Tak seperti dulu lagi
sudah setengah hati

Setiap kali kita sedang melewati hari
S’lalu ku yang salah dimatamu

Aku tak ingin seperti ini
Ku ingin engkau tetap disini
Jangan terus kau begini
Terasa pilu dihati

Bila kau sudah tak cinta lagi
Sisakan cintamu dalam hati
Mungkin suatu hari nanti
Cintamu tak lagi setengah hati

Kisah cinta kita ini
sudah tak indah lagi
Tak seperti dulu lagi
sudah setengah hati




[lyrics was taken from http://www.lyrics.my/artists/papinka/lyrics/cinta-setengah-hati] Setiap kali kita sedang melewati hari
S’lalu ku yang salah dimatamu

Aku tak ingin seperti ini
Ku ingin engkau tetap disini
Jangan terus kau begini
Terasa pilu dihati

Bila kau sudah tak cinta lagi
Sisakan cintamu dalam hati
Mungkin suatu hari nanti
Cintamu tak lagi setengah hati
ho…

Oo, ku tak ingin seperti ini
Ku ingin engkau tetap disini
Jangan terus kau begini
Terasa pilu dihati

Bila kau sudah tak cinta lagi
Sisakan cintamu dalam hati
Mungkin suatu hari nanti
Cintamu tak lagi
Huwoo…

Bila kau sudah tak cinta lagi
Sisakan cintamu dalam hati
Mungkin suatu hari nanti
Cintamu tak lagi
Cintamu tak lagi setengah hati